fbpx

Layanan Donatur

Dompet Dhuafa Terus Beri Semangat Kepada Para Penyintas Erupsi Semeru

LUMAJANG, JAWA TIMUR — Usai menghadiri acara Launching Program Mina Padi dan Program Daur Ulang Sampah di Bantul, Sekretaris Pengurus Yayasan Dompet Dhuafa, Yayat Supriyatna, dan Direktur Pemberdayaan & Pengembangan Ekonomi, Doni Marlan, langsung bertandang ke Pos Respon Semeru Disaster Management Center (DMC) Dompet Dhuafa yang berada di Lumajang. Agenda tersebut dilakukan untuk menyapa para penyintas erupsi gunung Semeru yang sedang … Baca Selengkapnya

Dompet Dhuafa dan Pemda Lumajang Bersinergi Perkuat Penanganan Dampak APG Semeru

LUMAJANG, JAWA TIMUR — Dompet Dhuafa melakukan kunjungan ke pemerintah daerah Lumajang untuk membahas sinergi percepatan penanganan bencana Awan Panas Guguran (APG) Semeru. Pertemuan tersebut diadakan di Pendopo Arya Wiraja Lumajang, Kelurahan Ditotrunan, Kecamatan Lumajang, Kabupaten Lumajang, pada Jum’at (24/12/2021). Turut hadir dalam diskusi kesinergian tersebut Yayat Supriyatna (Sekretaris Pengurus Yayasan Dompet Dhuafa), Ahmad Sonhaji … Baca Selengkapnya

Dompet Dhuafa Bangun Sumur Bor untuk Pengungsi Terdampak Erupsi Semeru

LUMAJANG, JAWA TIMUR — Hampir 3.000 unit rumah terdampak akibat erupsi Semeru, lebih dari 6.000 warga mengungsi ke tempat-tempat yang lebih aman. Pedukuhan Kajang Kosong, Dusun Kebon Deli Selatan, Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, menjadi salah satu tempat warga untuk mengungsi. Lebih dari 300 warga sedang mengungsi di sana. Namun kendalanya adalah minimnya air bersih di … Baca Selengkapnya